Fitur Nota Closing

16-08-2021 11:38:45, Dibaca: 2100



Buat Nota Closing Ngga Pake Ribet!


Nota Closing

Nota Closing adalah Nota yang berisi informasi Total Penjualan per Sesi Kasir. Nota ini dapat mempermudah proses rekap dan mencegah tindakan kecurangan yang dapat dilakukan oleh Oknum Kasir yang nakal.

Cetak Nota Closing

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas. Lalu, Kasir dapat mencetak laporan closing atas sesi tugas yang sudah dilalui.

Video Tutorial

Simak Video berikut untuk mempelajari cara memulai Sesi Kasir, Menutup Sesi Kasir, dan Mencetak Nota Closing.


 


Selesai!

Sekian Artikel Fitur Nota Closing dari kami. Selamat mencoba! Gunakan fitur ini untuk memaksimalkan Efisiensi dan Efektifitas Bisnis anda!

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

CARA MENAMBAHKAN NO.REKENING DI TAGIHAN INVOICE

26-03-2018 - Dibaca: 11350 kali.
Invoice/Faktur penjualan atau lebih dikenal dgn invoice merupakan sebuah dokumen yg dipakai sebagai dokumen pernyataan tagihan yg wajib dibayar oleh customer. Pada umunnya para pengusaha lebih mengenalnya dgn BON
Baca selengkapnya...

Konfigurasi Cash Drawer Printer Star MPOP pada Windows

08-08-2018 - Dibaca: 8859 kali.
Berikut ini adalah tutorial untuk mengkonfigurasi printer Star mPOP pada OS Windows agar dapat membuka cash drawer secara otomatis saat transaksi berlangsung
Baca selengkapnya...

Tutorial Tipe User dan Pengaturan Hak Akses

02-10-2017 - Dibaca: 10362 kali.
Tipe user adalah kumpulan - kumpulan dari hak akses yang diberikan maupun tidak, sehingga 'Tipe User' ini nantinya akan muncul pada bagian edit user di manajemen data user
Baca selengkapnya...

Aplikasi Absensi Erzap Teams

25-03-2021 - Dibaca: 4404 kali.
Erzap Teams adalah aplikasi mobile yang digunakan khusus untuk mencatat kehadiran dan absensi dari masing-masing pegawai. Hasil pencatan absen ini akan otomatis tersikron dengan Modul Gaji Pegawai. Erzap Teams tersedia pada platform Android  iOS.
Baca selengkapnya...

Tutorial Stok Opnam dengan Metode FIFO

21-06-2023 - Dibaca: 1156 kali.
Stok Opnam adalah salah satu langkah penting dalam manajemen inventaris yang harus dilakukan secara teratur untuk memastikan akurasi persediaan barang di lapangan. Salah satu metode yang umum digunakan dalam stok opnam adalah FIFO (First In First Out).Metode ini memastikan bahwa barang yang masuk pertama kali ke gudang juga akan keluar pertama kali saat penjualan dilakukan.
Baca selengkapnya...

Fitur Nota Closing - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

pos, sistem pos, aplikasi pos

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas.