PENJUALAN TERJADWAL

21-05-2018 15:18:02, Dibaca: 5499



Penjualan merupakan transaksi berkala yang dilakukan oleh sebuah perusahaan baik itu berupa jasa ataupun barang. Terkadang transaksi tersebut akan sama atau berulang di setiap bulannya dikarenakan kebutuhan masing-masing pelanggan. Oleh karena skala transaksi penjualan berulang & sama tanggal di setiap bulannya maka ERZ4P memiliki suatu fitur andalan yang diberi nama "Penjualan Terjadwal".

Fitur yang satu ini akan memudahkan perusahaan dalam mencatat transaksi yang telah dijadwalkan secara otomatis di setiap bulannya.

Berikut ini cara membuat penjualan yang terjadwal di ERZ4P.

 

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

 

  1. Akseslah menu Penjualan > Faktur Penjualan > Penjualan Terjadwal



     
  2. Kemudian pada halaman ini klik tombol (+) "Buat Penjualan Terjadwal".


     
  3.  Lalu isikan keterangan di kolom "Setting Periode Penjualan", lalu centang "Aktifkan Penjualan Terjadwal". Setelah itu isi kolom transaksi penjualan di bawahnya seperti biasa. dan tekan F2 atau klik gambar disket untuk menyimpan data transaksi penjualan.


     
  4. Data penjualan yang telah anda buat akan tampak di "Daftar Data Penjualan Terjadwal". Dan jika ingin menambahkan data penjualan terjadwal lainnya maka anda hanya tinggal klik tanda (+) di samping kiri.


     
  5. Selesai & selamat mencoba.

Sekian tutorial "Penjualan Terjadwal" dari kami, dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.  

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

LANGKAH - LANGKAH PEMBUATAN JURNAL

17-10-2017 - Dibaca: 15800 kali.
jurnal merupakan karya tulis ilmiah yang memilik isi pembahasan yang cukup luas dengan isi yang padat, Dengan tiap halaman memiliki pembahasan yang berisi.
Baca selengkapnya...

Tutorial Setting Printer Dot Matrix Kasir dan Printer Dot Matrix LX

30-05-2022 - Dibaca: 15297 kali.
Tutorial setting Printer Dot Matrix Kasir dan Printer Dot Matrix LX untuk keperluan mencetak print melalui Back Office dan POS Web Erzap.
Baca selengkapnya...

Tutorial Klaim Garansi Servis Erzap

12-05-2023 - Dibaca: 7037 kali.
Fitur ini dirancang untuk semakin melengkapi Modul Servis Elektronik Erzap, serta khusus untuk membantu pelaku usaha bisnis di bidang elektronik agar dapat memberikan kepuasan maksimal kepada pelanggan mereka dengan memberikan garansi terhadap jasa servis yang diberikan. Ketika pelanggan membawa barang elektronik mereka untuk diservis, akan ada risiko bahwa setelah proses servis selesai, barang tersebut masih mengalami kerusakan yang sama atau bahkan kerusakan lain yang terkait dengan servis sebelumnya. Untuk mengatasi masalah ini, Erzap menyediakan fitur klaim garansi yang memungkinkan pelanggan mengajukan klaim jika barang tetap rusak setelah servis.
Baca selengkapnya...

Syarat & Ketentuan

06-10-2022 - Dibaca: 7597 kali.
Syarat dan Ketentuan ERZAP
Baca selengkapnya...

Jangan Salah Strategi! Ini Jenis-jenis Pricing Strategy yang Dapat Anda Pilih!

26-09-2022 - Dibaca: 15966 kali.
Harga merupakan hal krusial dalam sebuah bisnis sebab harga juga berperan besar dalam keputusan pembelian konsumen. Simak artikel ini dan temukan strategi harga yang cocok untuk bisnis Anda!
Baca selengkapnya...

PENJUALAN TERJADWAL - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

Penjualan Terjadwal

Penjualan tejadwal