MENAMBAHKAN PRODUK BARU PADA SISTEM TOKO HP

12-02-2018 10:56:12, Dibaca: 6733


Data produk merupakan sesuatu yang digunakan untuk mencatat persediaan barang dagang dan transaksi dalam suatu perusahaan.

Berikut ini adalah cara menambahkan data produk baru dalam sistem ERZAP. 

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Akseslah menu Data Master > Produk > Satu Data.


     
  2. Selanjutnya dihalaman ini inputkan data kolom-kolom yang perlu diisi seperti 'Nama Produk', 'Satuan', 'Harga Jual',  dan 'Harga Outlet', kemudian centang 'Menggunakan Serial Number/IMEI' pada kolom Settingan Produk.

    *Note: Barcode akan otomatis terisi dan dapat di custom sesuai dengan keinginan bila diperlukan, bagian yang memiliki tanda (*) berwarna merah harus di isi

     
  3. Selanjutnya, pada tabel gambar unggah foto produk sesuai dengan data yang anda inputkan tadi.
      

     
  4. Kemudian input spesifikasi data produk pada tabel 'Overview dan Spesifikasi'.

     
  5. Setelah semua data produk sudah lengkap tekan/klik icon disket yang ditandai garis merah.
      

 


Sekian tutorial "MENAMBAHKAN PRODUK BARU PADA SISTEM TOKO HP" dari kami, dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.

Belum punya akun ERZ4P ? daftarkan usaha anda sekarang juga.

Tutorial Stock Opname dengan Metode Scan Barcode

09-11-2019 - Dibaca: 35374 kali.
Stock Opname adalah kegiatan penghitungan barang secara fisik atas persediaan barang yang telah tercatat di ERZ4P. Secara umum, kegiatan ini merupakan kegiatan yang cukup menyita waktu karena user akan benar-benar terjun secara langsung memeriksa keadaan serta kondisi persediaan barang perusahaan Anda. Tapi anda tidak perlu khawatir karena ERZ4P meyediakan Fitur Stock Opname yang dapat membantu penyesuaian antara stok fisik dan stok sistem.
Baca selengkapnya...

Aplikasi Absensi Erzap Teams

25-03-2021 - Dibaca: 10260 kali.
Erzap Teams adalah aplikasi mobile yang digunakan khusus untuk mencatat kehadiran dan absensi dari masing-masing pegawai. Hasil pencatan absen ini akan otomatis tersikron dengan Modul Gaji Pegawai. Erzap Teams tersedia pada platform Android  iOS.
Baca selengkapnya...

Pentingnya USP dalam Persaingan Bisnis beserta Tips Pembuatan USP yang Baik

10-07-2022 - Dibaca: 3684 kali.
Pernah dengar tentang USP? Teknik pemasran ini dapat memajukan bisnis Anda, lho! Yuk, ketahui lebih lanjut di artikel ini.
Baca selengkapnya...

Intip 5 Tips Menjaga Loyalitas Pelanggan agar Bisnis Anda tetap Jaya!

08-02-2022 - Dibaca: 4315 kali.
Ingin pelanggan Anda loyal pada bisnis Anda? Ketahui tips-tips berikut ini!
Baca selengkapnya...

Tutorial Share Nota ke WhatsApp Menggunakan Link pada Erzap POS

11-06-2023 - Dibaca: 5698 kali.
Dengan fitur Share Nota ke WhatsApp Menggunakan Link ini, Anda tidak perlu lagi mencetak nota penjualan fisik setelah pelanggan selesai melakukan transaksi. Sebagai gantinya, Anda dapat dengan mudah membagikan link nota penjualan kepada pelanggan melalui pesan WhatsApp. Ini tidak hanya mengurangi penggunaan kertas dan menciptakan lingkungan yang lebih bersih, tetapi juga memberikan kenyamanan kepada pelanggan yang dapat dengan cepat mengakses dan menyimpan nota penjualan secara digital.
Baca selengkapnya...

MENAMBAHKAN PRODUK BARU PADA SISTEM TOKO HP - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

Membuat Produk, Toko Hp, Sistem Erzap

Data produk merupakan sesuatu yang digunakan untuk mencatat persediaan barang dagang dan transaksi dalam suatu perusahaan.