Cara Memproses Penerimaan Piutang Menggunakan Metode Import Data

03-08-2018 17:12:01, Dibaca: 10504


Piutang merupakan salah satu unsur dari aktiva lancar dalam neraca perusahaan yang timbul akibat adanya penjualan barang, jasa atau pemberian kredit terhadap debitur yang pembayaran pada umumnya diberikan dalam tempo harian sampai dengan hitungan bulan. ERZ4P memiliki beberapa fitur di dalam melakukan pelunasan piutang ini antara lain :

 


PELUNASAN PIUTANG METODE IMPORT DATA


Berikut ini adalah cara pelunasan piutang dalam sistem ERZ4P.

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Akseslah menu Akunting > Piutang Penjualan > Penerimaan Piutang.


     
  2. Selanjutnya klik ikon upload file yang ada disebelah kiri.


     
  3. Kemudian Download Template.


     
  4. Buka file download tersebut, isilah atau inputkan Kas/Bank dan Jumlah Pembayaran kemudian simpan file tersebut.


     
  5. Sekarang Upload File tersebut, isilah *Email dan pilih file nya lalu klik Proses.


     
  6. Jika sudah berhasil, maka akan ada notifikasi ke email anda seperti gambar dibawah ini.


     

 


MELIHAT MANAJEMEN DATA PENJUALAN


Berikut ini adalah manajemen data dari pelunasan piutang dalam sistem ERZ4P.

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Akseslah menu Penjualan > Fatur Penjualan > Manajemen Data.


     
  2. Maka akan terlihat Data Penjualan yang sudah Lunas seperti dibawah ini.


     

Sekian tutorial "Cara Pelunasan Piutang Dengan ERZ4P" dari kami, dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

 

 

Apakah Anda Sudah Tahu 7 Istilah CRM Ini?

16-07-2022 - Dibaca: 5714 kali.
Ketahui 7 istilah CRM ini untuk memudahkan Anda menyusun strategi.
Baca selengkapnya...

Tutorial Fitur Voucher pada ERZAP ERP

28-09-2023 - Dibaca: 7410 kali.
Voucher potongan harga adalah alat yang efektif dalam strategi pemasaran modern untuk meningkatkan penjualan dan memikat pelanggan. Dengan memberikan diskon atau potongan harga melalui voucher, bisnis dapat meningkatkan daya tarik produk atau layanan mereka, mendorong pembelian impulsif, dan membangun hubungan yang kuat dengan pelanggan.
Baca selengkapnya...

Perusahaan Rugi? Berikut Strategi Perpajakan Yang Dapat Diterapkan

17-07-2022 - Dibaca: 5494 kali.
Strategi perpajakan yang dapat diterapkan untuk mencegah perusahaan rugi, yaitu dapat dilakukan dengan melakukan revaluasi aset, tax saving, tax avoidance, serta mengoptimalkan kredit pajak yang diperkenankan.
Baca selengkapnya...

Tutorial Cetak Barcode Produk Dengan Erzap Label Designer

15-08-2022 - Dibaca: 20396 kali.
Erzap Label Designer, terintegrasi dengan Erzap ERP. Mempermudah pencetakan label barcode produk secara cepat dan mudah dengan tampilan desain yang sederhana dan mudah dipahami. Tidak perlu lagi menggunakan aplikasi barcode lain.
Baca selengkapnya...

LANGKAH-LANGKAH MENGEDIT ATAU MERUBAH DATA PRODUK

13-03-2018 - Dibaca: 15524 kali.
Pengubahan/edit produk dilakukan karena ada beberapa faktor seperti nama produk yang dijual tidak sesuai sama yang berada di system. Berikut ini langkah-langkah yang harus dilakukan dalam mengedit suatu produk.
Baca selengkapnya...

Cara Memproses Penerimaan Piutang Menggunakan Metode Import Data - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

Program Kasir Cara Pelunasan Piutang Dengan ERZ4P, cara melakukan pelunasan piutang, piutang adalah

Piutang merupakan salah satu unsur dari aktiva lancar dalam neraca perusahaan yang timbul akibat adanya penjualan barang, jasa atau pemberian kredit terhadap debitur yang pembayaran pada umumnya diberikan dalam tempo 30 hari sampai dengan 90 hari. ERZ4P memiliki beberapa fitur di dalam melakukan pelunasan piutang ini antara lain :