LANGKAH - LANGKAH PEMBUATAN JURNAL

17-10-2017 16:53:22, Dibaca: 15862


Jurnal merupakan sebuah laporan yang digunakan untuk mencatat berbagai macam transaksi keuangan yang muncul dalam periode tertentu. Jurnal menjadi sebuah buku harian yang digunakan oleh perusahaan yang berisi catatan secara keseluruhan transaksi yang terjadi. Tujuan dari penjurnalan itu sendiri adalah untuk melakukan pengidentifikasian, penilaian, serta pencatatan pengaruh ekonomi yang ditimbulkan dari berbagai transaksi keuangan. Apabila anda ingin membuat suatu jurnal di ERZ4P maka ikutilah langkah - langkahnya berikut ini :

 

Membuat Jurnal Baru


Pada pilihan buat baru ini anda bisa membuat jurnal dan setelah jurnal tersebut dibuat maka jurnal tersebut akan terlihat pada menu manajemen data yang akan saya bahas nanti. Untuk membuat jurnal baru :

  1.  Pada panel akseslah menu Akunting > Jurnal > Buat baru                               
     
  2. Setelah anda meng-klik "Buat Baru" maka secara otomatis anda akan dibawa ke halaman baru dimana anda bisa membuat jurnal. Isilah data yang ada seperti "Outlet, Tanggal, Keterangan", dan pada tabel saldo isilah "Akun, Debet, Kredit, dan keterangan" setelah itu jangan lupa untuk klik icon save yang berada di sebelah kiri



Melihat Jurnal


Pada bagian ini anda bisa melihat data/ jurnal yang telah dibuat sebelumnya, untuk melihatnya langkah - langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Seperti biasa, pada panel akseslah menu Akunting > Jurnal > Manajemen Data


     
  2. Setelah itu anda akan dibawa kehalaman dimana anda bisa melihat jurnal yang telah dibuat sebelumnya, dan apabila anda ingin melihat jurnalnya, pada bagian tabel klik "Lihat". Disana anda bisa melihat isi jurnalnya. Lihatlah gambar dibawah ini :




     
  3. Atau anda juga bisa mencarinya pada bagian pencarian yang berada pada sebelah kanan. Setelah itu isilah data yang ada seperti gambar dibawah ini, dan apabila anda sudah mengisinya lalu klik filter.

 


Sekian tutorial  Pembuatan Jurnal  di ERZ4P, jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.
 

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

MANAJEMEN SERIAL NUMBER/IMEI UNTUK TOKO HANDPHONE & ELEKTRONIK

24-01-2018 - Dibaca: 14395 kali.
Pencatatan Serial Number memiliki manfaat signifikan bagi toko handphone. Pencatatan Serial Number membantu toko untuk memantau inventaris perangkat seluler yang dijual. Dengan memiliki catatan Serial Number untuk setiap perangkat, toko dapat dengan mudah melacak dan mengelola stoknya, menghindari kehilangan atau kebingungan terkait inventaris. Erzap ERP menawarkan fitur manajemen Serial Number untuk membantu perusahaan dalam melacak dan mengelola inventaris perangkat dengan efisien. Dengan fitur ini, perusahaan dapat dengan mudah mencatat dan memantau setiap Serial Number atau IMEI dari perangkat yang dimiliki. Hal ini memudahkan dalam pelacakan stok, meminimalkan risiko kehilangan atau kebingungan inventaris, serta meningkatkan akurasi data.
Baca selengkapnya...

Tutorial Menentukan Sales Area

20-06-2023 - Dibaca: 4992 kali.
Mengembangkan strategi penjualan yang efektif adalah salah satu langkah kunci dalam mencapai keberhasilan bisnis. Bagian penting dalam merencanakan strategi penjualan adalah menentukan area penjualan yang tepat. Menentukan sales area yang efisien dan optimal adalah salah satu langkah yang penting ke dalam strategi penjualan bisnis Anda.
Baca selengkapnya...

Fitur Hitung Kas pada Erzap Android

27-06-2019 - Dibaca: 6186 kali.
Sekarang, Kasir anda dapat menggunakan Fitur Hitung Kas lewat Erzap Android. Simak Tutorial Berikut untuk mengetahui cara penggunaan Fitur Hitung Kas Erzap Android.
Baca selengkapnya...

Apakah Anda Sudah Tahu 7 Istilah CRM Ini?

16-07-2022 - Dibaca: 5790 kali.
Ketahui 7 istilah CRM ini untuk memudahkan Anda menyusun strategi.
Baca selengkapnya...

Jangan Salah Strategi! Ini Jenis-jenis Pricing Strategy yang Dapat Anda Pilih!

26-09-2022 - Dibaca: 16289 kali.
Harga merupakan hal krusial dalam sebuah bisnis sebab harga juga berperan besar dalam keputusan pembelian konsumen. Simak artikel ini dan temukan strategi harga yang cocok untuk bisnis Anda!
Baca selengkapnya...

LANGKAH - LANGKAH PEMBUATAN JURNAL - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

Pembuatan Jurnal

jurnal merupakan karya tulis ilmiah yang memilik isi pembahasan yang cukup luas dengan isi yang padat, Dengan tiap halaman memiliki pembahasan yang berisi.