Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP

14-02-2018 11:31:26, Dibaca: 7289


Laporan rekap stok digunakan user untuk melihat data persediaan berserta jumlah barang dari suatu gudang/outlet dan serial number. Berikut ini cara melihat laporan rekap stok detail per SN/IMEI pada sistem ERZAP.
 

Langkah - langkahnya adalah sebagai berikut:

 

  1. Akseslah menu Inventori > Laporan > Rekap Stok



     
  2. Berikut ini merupakan tampilan awal rekap stok pada ERZ4P



     
  3. Selanjutnya, inputkan data mulai dari memilih 'Outlet lalu', sebagai contoh kami memilih outlet 'Corporatian', kemudian pilih 'Tipe Rekap' yang anda inginkan seperti dengan menggunakan 'S/N', Bila semua data sudah terisi klik 'Filter'.

     
  4. Kemudian ERZ4P akan menampilkan laporan rekap stok sesuai dengan data yang diinputkan sebelumnya, seperti gambar dibawah ini.

     
  5. Terakhir, anda dapat mencetak laporan tersebut, menguduhnya kedalam format PDF, dan mengirimkan ke email dengan menu-menu yang disediakan pada bagian kiri.


Sekian tutorial 'Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP' dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.

Belum punya akun ERZ4P ? daftarkan usaha anda sekarang juga.

Pentingnya Implementasi Akunting Bagi Usha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)

29-08-2022 - Dibaca: 1855 kali.
Akuntansi adalah suatu proses mencatat, meringkas, mengklasifikasikan, mengolah, dan menyajikan data transaksi, serta berbagai aktivitas yang berhubungan dengan keuangan, sehingga informasi tersebut dapat digunakan oleh seseorang yang ahli di bidangnya dan menjadi bahan untuk mengambil suatu keputusan. Saat ini, pemerintah tengah menggencarkan pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM). UMKM sendiri berpotensi membangun ekonomi nasional yang kuat karena jumlahnya sangat banyak, dan merupakan penyumbang Produk Domestik Bruto (PDB) serta penyerap tenaga kerja terbesar di Indonesia. Namun, para pelaku UMKM sering kali tidak mengimplementasikan dengan melakukan pencatatan akuntansi karena umumnya mereka merasa bahwa pencatatan akuntansi cukup sulit untuk dilakukan dalam sebuah usaha kecil serta memakan uang dan waktu yang cukup banyak. Padahal, pencatatan akuntansi sendiri memiliki dampak yang besar bagi UMKM ke depannya.
Baca selengkapnya...

Ingin Tahu Mengenai Laporan Laba Rugi?

09-09-2022 - Dibaca: 2834 kali.
Laporan laba rugi (income statement atau profit and loss statement) merupakan laporan finansial suatu perusahaan dalam periode tertentu yang berisikan data-data pendapatan serta beban yang ditanggung oleh perusahaan yang kemudian menghasilan laba/rugi bersih suatu perusahaan.
Baca selengkapnya...

Mentransfer Dana Antar Kas Dan Bank

25-10-2017 - Dibaca: 5853 kali.
Berikut adalah tutorial penerapan sederhana ERZ4P pada transfer dana dari kas ke bank dengan menggunakan fitur transaksi kas yang terdapat pada menu.
Baca selengkapnya...

Sinkronisasi Lazada

11-04-2022 - Dibaca: 3839 kali.
Punya Toko di Lazada? Sudah pakai Erzap? Good! Kalo begitu anda sudah siap untuk kelola Toko-toko pada Lazada via Erzap? Check this Tutorial out!
Baca selengkapnya...

5 Produk Terlaris di Shopee 2022

02-02-2022 - Dibaca: 1962 kali.
Butuh ide produk untuk berjualan di Shopee? 5 kategori produk ini berpotensi LARIS MANIS!
Baca selengkapnya...

Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

melihat hasil laporan rekap, rekap stok, menggunakan serial number/imei

Laporan rekap stok digunakan user untuk melihat data persediaan berserta jumlah barang dari suatu gudang/outlet dan serial number